Informasi Program Unggulan Full Day School MTsN 1 Kebumen


PROGRAM UNGGULAN “FULL DAY SCHOOL”
MTsN 1 KEBUMEN
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

A. Latar Belakang

        Sejalan dengan upaya pemerintah untuk meningkatkan mutu pendidikan dan melihat perkembangan pendidikan yang semakin kompetitif, maka upaya pembenahan dan pengembangan madrasah menjadi  suatu keharusan. Terobosan- terobosan strategis yang cepat dan tepat perlu senantiasa diusahakanagar madrasah bisa memiliki daya  kompetitif dalam persepsi masyarakat .

        Demokrasi pendidikan dan kondisi keberagamaan masyarakat Indonesia sangat memungkinkan untukmengembangkan madrasah yang bermutu dan menjadi pilihan bagi masyarakat. Terlebih lagi saat ini dimana tantangan global dunia pendidikan sangat membutuhkan pendidikan karakter, maka madrasah hendaknya tidak memburamkan atau mengaburkan backgroundnya sebagai lembaga pendidikan berciri khas agama. Tetapi sebaliknya berani mempertegas warnanya untuk ikut andil dalam mengokohkan pendidikan karakter dalam membangun masyarakat Indonesia seutuhnya yang saleh secara vertikal dan horisontal.

        MTsN 1 Kebumen sebagai salah satu madrasah di lingkungan Departemen Agama terpanggil untuk berusaha berdiri paling depan dalam mewujudkan madrasah yang berkwalitas sebagai Center of Inovation (terutama bagi lembaga pendidikan agama) di kabupaten Kebumen. Sehingga sejak tahun 2009 MTsN 1 Kebumen membuat program khusus yaitu Program Full Day School (FDS)Dilihat dari prestasi yang telah diraih,program ini layak dibanggakan. karena telah banyak memberikan dampak positif terhadap peningkatan kwalitas madrasah. Hal ini ditunjukan dari daya saing peserta didik FDS dalam beberapa even di tingkat kabupaten, provinsi bahkan nasional. Disamping itu apresiasi masyarakat juga selalu meningkat pada setiap kali penerimaan peserta didik baru.

        Oleh karena itu konsep pengembangan Program Full Day School ini, dalam jangka panjang akan terus ditingkatkan dan dikembangkan. Sehingga Program FDS ini tetap dapat mendudung prestasi MTsN 1 Kebumen dalammelahirkan generasi unggul, kompetitif  dan berbudi luhur.

B. Gambaran Umum Program Full Day School

    1. Aspek kelembagaan, kepemimpinan dan manajemen, mengacu kepada konsep pengembangan madrasah program Full Day School yang

        mengedepankan kemuliaan akhlaq dan prestasi akademik dan non akademik.

    2. Kualitas sumberdaya Full Day School dipilih dari guru-guru bidang studi yang profesional, berkualitas dan mempunyai integritas yang tinggi.

    3. Peningkatan kualitas tenaga kependidikan tetap melibatkan komite madrasah, pengawas pendidikan, pengurus Musyawarah Guru Mata Pelajaran  dan

        Departemen Agama di tingkat Kabupaten/Kota (Kankemenag).

    4. Kurikulum madrasah program Full Day School  juga digarap sedemikian rupa untuk memacu keunggulan dalam aspek sain, keagamaan, bahasa  berbasis

        Informasi Teknologi ( IT ), muatan lokal, keterampilan-keterampilan vocasional, dan ekstra kurikuler serta pengembangan diri.  Dalam pengembangan         muatan lokal di madrasah program FullDay School dimungkinkan penambahan jam belajar diluar jam sekolah, sehingga siswa berada lebih lama di         madrasah. Sedangkan kegiatan ekstra adalah kegiatan pendukung yang memungkinkan siswa untuk meningkatkan minat dan bakat, misalnya olahraga,         seni, pramuka, palang-merah, organisasi siswa, koperasi pelajar, rebana, komputer, PTD, dan lain sebagainya.

    5.  Kerjasama kelembagaan dan menggerakkan dukungan masyarakat merupakan keunggulan madrasah yang memang sudah menjadi ciri khas,

         sebab pada dasarnya madrasah merupakan community basededucation.

C. Struktur Kurikulum

1. Kegiatan di kelas

 

MATA PELAJARAN

KELAS DAN ALOKASI WAKTU PERMINGGU

7

8

9

Riset

Sains

KELOMPOK A

 

 

 

 

1. Pendidikan Agama

 

 

 

 

a. Al-Qur’an Hadis

2

2

2

2

b. Akidah Akhlak

2

2

2

2

c. Fikih

2

2

2

2

d. Sejarah Kebudayaan Islam

2

2

2

2

2. Pendidikan Kewarganegaraan

3

3

3

3

3. Bahasa Indonesia

6

6

6

6

4. Bahasa Arab

3

3

3

3

5. Matematika

6

6

6

6

6. Ilmu Pengetahuan Alam

6

6

6

6

7. Ilmu Pengetahuan Sosial

4

4

4

4

8. Bahasa Inggris

4

4

4

4

KELOMPOK B

 

 

 

 

1. Seni Budaya

2

2

2

2

2. Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan

2

2

2

2

3. Prakarya/Informatika

2

2

2

2

MUATAN LOKAL

 

 

 

 

1. Bahasa Jawa

2

2

2

2

2. Tahfidzul Qur’an

2

2

2

2

3. Karya Ilmiah Remaja

2

2

2

2

JUMLAH

52

52

52

52

Layanan Tambahan

 

 

 

 

Literasi Baca Tulis

3

2

2

2

English Active

3

2

2

 

Robotik / Olimpiade

2

 

4

 

Riset

 

4

 

 

TOEFL

 

 

 

2

Mumarasah Ijtimaiyyah

 

 

 

2

Muhadatsah

 

 

 

2

JUMLAH

8

8

8

8

TOTAL

60

60

60

60

 

2. Kegiatan di luar kelas

No

Kegiatan

Waktu

Keterangan

1

Pemantauan 6K kelas

Insidental

Wali Kelas

2

Pelaksanaan pendampingan Kelompok

Setelah istirahat ke-2 seminggu sekali

Guru Pendamping kelompok

3

Pesantren Ramadhan

Ramadhan

Kesiswaan

4

Pengiriman siswa ke KIK Kebumen

Akhir semester 1

Sie Kurikulum

5

Outbond/praktek bahasa

Pasca kegiatan KIK

Kesiswaan

7

Pendampingan belajar menghadapi PTS

Sesuai jadwal PTS

Guru Mata Pelajaran

8

Pendampingan belajar menghadapi PAS

Sesuai jadwal PAS

Guru Mata Pelajaran

9

Pendampingan belajar menghadapi UM

Sesuai jadwal UM

Guru Mata Pelajaran

 

D.  Fasilitas Kelas

No

Fasilias

Jumlah

Keterangan

1

Meja kursi tunggal

32 unit

ada

2

LCD Proyektor

1 unit

ada

3

Komputer terkoneksi internet

1 unit

ada

4

Sound ruang

1 unit

ada

5

White board permanen

2 buah

ada

6

papan panel / papan hasil karya

2 buah

ada

7

Locker setiap siswa

1 unit

ada

8

Almari

1 buah

ada

9

Pendingin ruang / AC

3 buah

ada

10

Tempat sepatu

1 unit

Ada

 

E.  Prestasi

Sejak Program FDS dibentuk, siswa FDS banyak memperoleh prestasi yang membawa nama baik MTsN 1 Kebumen, baik di bidang akademik maupun non akademik.

                1. Nilai UN

Tahun Pelajaran

Kelas

Mata Pelajaran

Hadits

Akidah Akhlak

Fikih

SKI

Bhs. Arab

2015/2016

Umum

86,79

92,06

82,39

81,91

83,50

Reguler

85,69

91,61

82,07

81,41

82,19

FDS

90,13

93,43

83,33

83,40

87,46

2016/2017

Umum

90,05

83,95

83,60

77,19

83,77

Reguler

89,06

83,41

82,63

75,32

81,09

FDS

94,41

86,88

87,84

82,84

91,84

2017/2018

Umum

87,69

87,67

86,32

81,90

86,09

Reguler

87,31

87,38

85,89

81,63

85,22

FDS

88,92

88,60

87,71

82,76

88,93

2018/2019

Umum

86,93

 -

84,32

82,05

  - 

Reguler

85,33

 -

83,58

80,68

 -

FDS

91,72

 -

86,53

86,13

 -

2019/2020

Umum

78.19

90.12

82.56

83.37

87.98

Reguler

76.52

88.92

80.87

82.77

85.86

FDS

84.11

94.29

88.35

85.49

Copyright © 2019 - 2024 MTs NEGERI 1 KEBUMEN